- Kasad Sematkan Tanda Kehormatan Bintang Kartika Eka Pakci Utama kepada Menhan RI
- Danpusdikpal Kodiklatad Terima Kunjungan Danmentar Akmil
- Dukung Pemerintah, 75 Orang Tervaksin di Serbuan Vaksianasi Koramil 01/Tamansari
- Nasibnya Belum Merdeka, Ribuan Tenaga Honorer Gelar Aksi di Gedung Aspirasi KP3B
- Buat Resah, Sabung Ayam di Bojong Nangka Kian Marak
- Kenduri dan Kirab Agung Nusantara Gelar Do,a Bersama
- PSI , Bersama Warga Gelar Perlombaan dan Bazzar Murah Rangka Sambut HUT RI ke 77
- Bersama Jajaran Kelurahan Muncul UMKM pojok gurame bentuk koperasi simpan pinjam. AQ
- Dukung Pemerintah, Babinsa Koramil 01/Tamansari Pantau Prokes dan Harga Bahan Pokok
- Majlis Ta\'lim Kaum Ibu Kebon Kacang Berbagi Bahagia Bersama Anak Yatim-piatu.
Penerima BLT DD Tahun 2021 Bulan ke Tiga di Desa Gerowong

BOGOR,(IN) - Desa Gerowong Kecamatan Parung Panjang Kabupaten Bogor Menyalurkan BLT-DD (Bantuan Langsung Tunai Dana Desa) bulan Ke tiga Tahun 2021 Dengan Jumlah 72 KPM (Keluarga Penerima Manfaat)
Adapun Penerima Bantuan langsung tunai yang bersumber dari dana desa bulan ke tiga setiap masing masing mendapatkan 300 ribu per KPM dari 24 RT,dan 6 RW.
Selanjutnya pembagian tersebut Dilaksanakan di Aula kantor desa,di hadiri langsung Sekcam kecamatan parung panjang di dampingi Sekdes Suryadi ,Babinsa,Bhabinkamtibmas para Kadus dan RT,RW, Limas serta Staf desa Gerowong,Jum'at 18/06/2021.
Baca Lainnya :
- KMC Sambangi Rumah Yatim Piatu Al - Ikhwaniyah Parung Serab0
- Didatangi Tim Jumat Barokah Polda Banten, Kamsiah dan Fatimah Senang dan terharu0
- Santunan Yatim Piatu oleh Lapbas DPAC Curug Tangerang0
- Pemerintah Desa Rengasjajar Salurkan BLT-DD Untuk 150 KPM Bagi yang Terdampak Covid-190
- DPP LPPI Minta Stop Polemik TWK Dan Bersikap Negarawan0
Suryadi Menyampaikan"dalam kesempatan ini memberikan arahan dan sosialisasi kepada KPM penerima BLT-DD Bulan Ke Tiga tahun 2021 agar bisa di memanfaatkan dengan bantuan langsung tunai yang bersumber dari Dana Desa tersebut dapat meringankan beban masyarakat"ucapnya
lanjut, Suryadi pada kesempatan tersebut juga menyampaikan himbauan kepada seluruh warga Desa Gerowong untuk disiplin melaksanakan dan menerapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS),juga terus mengingatkan KPM agar selalu mengikuti protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19.
“Semoga dengan adanya BLT-DD ini dapat membantu masyarakat miskin yang terdampak pandemi Covid-19 terhadap sendi sendi ekonomi dan kesehatan warga masyarakat"tutupnya
Cece nyonyo
